PKL UMG 2016 DARI SMK IHYAUL ULUM DUKUN GRESIK

Fungsi teks pada Microsoft Excel

| Selasa, 23 Februari 2016 | |
1. Left : mengambil karakter yang ada di sebelah kiri dari satu kesatuan karakter.
Rumus: =LEFT(teks, jumlah_karakter) : teks bisa diganti dengan cell
Contoh:
=LEFT(“yogyakarta”,5) menghasilkan : yogya
=LEFT(B3;(5))
2. Right : mengambil karakter yang ada di sebelah kanan dari satu kesatuan karakter.
Rumus : =RIGHT(teks, jumlah_karakter)
Contoh:
=RIGHT(“yogyakarta”,5) menghasilkan :karta
=RIGHT(B3;(5))
3. Mid : mengambil karakter yang ada di tengah dari satu kesatuan karakter.
Rumus : =MID(teks, angka_awal, jumlah_karakter)
Contoh:
=MID(“yogyakarta”,5,4) menghasilkan : akar
=MID(B3;5;4)
4. Upper : mengubah semua karakter dalam setiap kata yang ada pada suatu teks menjadi huruf besar / kapital.
Contoh :
=UPPER(“yogyakarta”) menghasilkan YOGYAKARTA
=UPPER(B3)
5. Lower : mengubah semua karakter dalam setiap kata yang ada pada suatu teks menjadi huruf kecil.
Contoh :
=LOWER(“AKAR”) menghasilkan saya akar
=LOWER(B3)
6.Len : mengambil karakter terkiri sejumlah yang dinyatakan pada argumen jumlah_karakter.
Contoh : 
=LEN(“Yogyakarta”) menghasilkan 10
=LEn(B3)
edit

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama
Diberdayakan oleh Blogger.
© Design 1/2 a px. · 2015 · Pattern Template by Simzu · © Content Praktek Kerja Lapangan Tahun 2016 di Universitas Muhammadiyah Gresik (Fenty)